di jalan
liar bertebaran
fakir miskin melata-lata
kusam dirajam
kejam dicengkeram
kuku runcing ekonomi tak merata
mereka juga anak bangsa ini
tersisih di tanah tumpah darah sendiri
miris aku melihat
pisau tajam derita perih menyayat
hatiku ngilu
menyaksikan fakta di depanku
begitu nyata
aku melihat wajah asli rakyat jelata
mampukah ini memanggil nurani
setelah kau dan aku saksikan sendiri?
keberadaan mereka sama sekali bukan fiksi
maka kau dan aku punya tugas untuk membenahi
Other Links
Popular Posts
-
Sekilas Tentang Yiruma Yiruma , Pianis berkebangsaan Korea Selatan ini cukup dikenal dunia musik internasional berkat kepiawaiannya m...
-
Yudhistira A.N.M Massardi, seorang sastrawan yang terkenal dengan gaya penulisannya yang "menyentil" melalui humor-humor segar. ...
-
Jika Anda mendengar musik instrumental karya musisi Jepang ini, jangan heran ketika Anda seolah merasa berada di lain tempat yang mungki...
Categories
Anekdot
(6)
Bahasa
(5)
catatan
(23)
cermin
(20)
cerpen
(100)
download
(15)
English Poems
(2)
esei
(37)
esei kesusasteraan
(26)
Esei Psikologi
(1)
Film
(5)
kliping
(30)
musik
(30)
Opini Pribadi
(26)
puisi
(68)
Raja Ali Haji
(1)
tips
(32)
Trik
(17)
true_story
(2)
unik
(4)
wisewords
(6)
0 komentar:
Posting Komentar